Deddy Corbuzier Disarankan Terjun ke Dunia Politik, Ini Tanggapan Dia
https://liputan-69.blogspot.com/2016/03/deddy-corbuzier-disarankan-terjun-ke.html
Deddy Corbuzier mendadak disarankan untuk terjun ke dunia politik dan ikut meramaikan bursa Pilkada Jakarta 2017 melalui jalur independen.

"Om botak (Deddy Corbuzier), Anda ini ada bakat jadi politikus loh. Nggak mau coba maju independen?," tanya @adityanazar, melalui instagram Deddy Corbuzier @mastercorbuzier Minggu (13/3).
Deddy dinilai memiliki kemampuan cerdas dalam menyikapi masalah dan tegas mengambil sikap. Salah satunya saat pria berkepala plontos ini beraksi membuat hatersnya kapok dengan ulah isengnya. Aksi tersebut, menjadi salah satu penilaian bahwa Deddy layak diusung tahun depan untuk membenahi Jakarta.
Karena itu, untuk mengubah generasi muda di Indonesia supaya mempunyai akhlak yang lebih baik. Deddy disarankan ambil bagian untuk terjun ke dunia politik. Ketimbang, hanya cuap-cuap di media sosial.
"Kalau memang mau memberikan dampak besar untuk generasi muda, jauh lebih efektif melalui jalur politik daripada sosmed," imbuh @adityanazar.
Selain Adit, beberapa netizen juga menyarankan hal yang sama.

"Om botak (Deddy Corbuzier), Anda ini ada bakat jadi politikus loh. Nggak mau coba maju independen?," tanya @adityanazar, melalui instagram Deddy Corbuzier @mastercorbuzier Minggu (13/3).
Deddy dinilai memiliki kemampuan cerdas dalam menyikapi masalah dan tegas mengambil sikap. Salah satunya saat pria berkepala plontos ini beraksi membuat hatersnya kapok dengan ulah isengnya. Aksi tersebut, menjadi salah satu penilaian bahwa Deddy layak diusung tahun depan untuk membenahi Jakarta.
Karena itu, untuk mengubah generasi muda di Indonesia supaya mempunyai akhlak yang lebih baik. Deddy disarankan ambil bagian untuk terjun ke dunia politik. Ketimbang, hanya cuap-cuap di media sosial.
"Kalau memang mau memberikan dampak besar untuk generasi muda, jauh lebih efektif melalui jalur politik daripada sosmed," imbuh @adityanazar.
Selain Adit, beberapa netizen juga menyarankan hal yang sama.
"Anda bukan lagi artis, level Anda politikus. Saya yakin kalau Anda terjun ke politik banyak yang dukung. Insya Allah," kata akun @taufan.moeharizaLevel.

Sayangnya, untuk saat ini Deddy menyatakan tidak tertarik untuk terjun ke dunia politik. Karena itu, Deddy tak mau memaksakan dirinya untuk beralih ke bidang yang tidak dia sukai. Terlebih, Deddy merasa tidak mempunyai latar belakang pendidikan di bidang politik.
"Untuk masalah politik, (saya) tidak tertarik. Education is important to see the taste and character," tandasnya melalui @mastercorbuzier di akun Instagram, Minggu (13/3).